Punya alat tensi darah di rumah menjadi pilihan banyak orang untuk mengontrol tekanan darah secara berkala. Bukan hanya mudah, membeli alat tersebut tak akan membuat Anda repot datang ke klinik atau rumah sakit. Apalagi kalau yang Anda butuhkan hanya informasi tekanan darah terbaru. Di sisi lain, Anda harus cermat memilih alat tensi darah atau tensimeter …
